Mungkin kamu merasa kebingungan ketika ingin mengintegrasikan blog kamu dengan facebook yang kamu miliki. Begitu pula ketika kamu ingin memasang widget like facebook yang harus kamu ketahui sebelumnya adalah kamu harus juga mempunyai halaman facebook. Jika kamu tidak mempunyai halaman facebook, maka widget fans facebook di blog kamu tidak akan bisa terhubung dengan akun facebook yang kamu miliki.
Nah, sebenarnya kamu tidak perlu pusing-pusing untuk membuat halaman facebook, karena saya yakin kamu bisa dengan mudah untuk membuatnya. Namun jika kamu merasa kebingungan kamu bisa membaca sedikit tutorial ini.
Membuat halaman facebook untuk blog merupakan suatu kewajiban supaya blog kamu juga bisa populer di jejaring sosial yang paling banyak digunakan di Indonesia. Dan kamu juga akan mendapat keuntungan ketika mempunyai halaman facebook untuk blog kamu, karena pengunjung blog kamu juga akan bisa mengetahui ketika kamu update artikel melalui akun facebook yang menyukai halaman facebook dari blog kamu.
Nah, sebenarnya kamu tidak perlu pusing-pusing untuk membuat halaman facebook, karena saya yakin kamu bisa dengan mudah untuk membuatnya. Namun jika kamu merasa kebingungan kamu bisa membaca sedikit tutorial ini.
Membuat halaman facebook untuk blog merupakan suatu kewajiban supaya blog kamu juga bisa populer di jejaring sosial yang paling banyak digunakan di Indonesia. Dan kamu juga akan mendapat keuntungan ketika mempunyai halaman facebook untuk blog kamu, karena pengunjung blog kamu juga akan bisa mengetahui ketika kamu update artikel melalui akun facebook yang menyukai halaman facebook dari blog kamu.
Cara Membuat Halaman Facebook
Langkah 1 : Hal pertama yang harus kamu lakukan adalah masuk ke akun facebook yang sudah kamu miliki. Saya yakin kamu sekalian pasti sudah punya kan akun facebook? Kalau belum punya segera membuat ya.
Langkah 2 : Jika kamu sudah berhasil untuk masuk ke akun facebook yang kamu miliki, sekarang kamu bisa masuk ke alamat http://www.facebook.com/pages/create.php untuk membuat halaman facebook.
Langkah 3 : Nah, jika kamu sudah masuk ke alamat tersebut, kamu akan menemukan halaman seperti gambar di bawah ini :
Silahkan kamu pilih kategori halaman yang sesuai dengan blog yang kamu miliki. Sebenarnya semuanya sama saja, tapi memang kamu harus memilih salah satu saja.
Langkah 4 : Silahkan masukkan nama halaman yang ingin kamu buat. Kalau kamu membuatnya untuk blog yang kamu miliki, usahakan namanya sama dengan judul blog kamu.
Langkah 5 : Silahkan klik "Get Started" Untuk menyelesaikan membuat halaman facebook. Dan setelah itu kamu sudah selesaai untuk membuatnya.
Kamu bisa saja mengganti foto profil dan foto sampul dari halaman fans tersebut layaknya kamu mengganti foto profil dan sampul dari akun facebookmu. Dan jika kamu ingin mengintegrasikan halaman tersebut dengan blog yang kamu miliki, tinggal pasang widget like facebook di blog kamu.
Satu hal lagi jika kamu ingin mengupdate halaman facebook kamu secara otomatis ketika kamu update postingan di blog, kamu bisa menggunakan networkedblog untuk hal tersebut. Untuk tutorialnya bisa kamu baca disini :
Semoga postingan saya bisa bermanfaat bagi kamu. Selamat mencoba dan semoga sukses. Niat saya hanya ingin membantu, dan jika kamu tidak berkenan silahkan mengunjungi halaman facebook dari membuat blog keren dengan klik disini. (Jangan lupa di like ya)
tank's bro atas informasinya....
ReplyDeleteoke gan,, sama-sama
Deletegan, bgaimana cara membuat status di halaman facebook !
ReplyDeleteKAlau mau buat status, gampang mas.. pertama masuk ke akun facebook (akun pribadi) kemudian klik gambar gerigi yang ada di samping beranda facebook....
DeleteNah setelah itu alihkan masuk pilih halaman facebook yang sudah dibuat... Terus nulis status disana deh.. :)